Simposium, Seminar, Lokakarya, Diskusi

  1. Webinar Potensi Iklim Musim Kemarau 2020 untuk Pengamanan Ketersediaan Pangan di Tengah Pandemi Covid-19 tanggal 10 Juni 2020
  2. Webinar Dinamika Iklim dan Stabilitas Pangan saat Pandemi Covid-19 tanggal 15 Mei 2020
  3. Focus Group Discussion Implementasi Aksi Iklim Melalui Gerakan Panen Dan Hemat Air Mendukung Korporasi Pertanian Tanaman Pangan tanggal 13 Desember 2019 di Grand Town Hotel Mandai, Kabupaten Maros Provinsi Sulawesi Selatan
  4. Simposium IX Inovasi Aksi Iklim Pertanian Menuju Kemandirian Pangan, Ekonomi, Energi dan Lingkungan Tanggal : 2-3 Desember 2019 di IPB Convention Center Bogor
  5. FGD Penanganan Dampak Perubahan Iklim Sektor Pertanian dengan tema dengan tema “Kalender Tanam dan Desain Panen Air untuk Percepatan Pengembangan Kawasan Komoditas Utama PerkebunanTanggal 26 April 2019 di Balai Besar Pengkajian dan Pengembangan Teknologi Pertanian, Bogor
  6. TOT (Training of Trainer) Identifikasi Sumber Daya Air dan Verifikasi Katam Terpadu Tanggal 20-22 Maret 2018 di Pusat Penelitian dan Pengembangan Hortikultura Bogor.
  7. Sosialisasi dan Bimbingan Teknis Pengelolaan Air di Lahan Kering dengan tema Implementasi Teknologi Panen dan Hemat Air untuk Pengembangan Sistem Usaha Pertanian (SUP) Inovatif Lahan Kering Mendukung Swa Sembada Pangan Berkelanjutan

Tanggal 24-25 Oktober 2018 di Hotel Kyriad Grand Master Grobogan, dan Rumah Kedelai Grobogan (RKG)

  1. Workshop Penanganan Dampak Perubahan Iklim Sektor Pertanian yang bertema Gerakan Panen dan Hemat Air (GNPHA) Untuk Peningkatan Produksi Pangan Menghadapi Perubahan Iklim dan Iklim Ekstrim Tanggal : 7-9 November 2017 di IPB International Convention Centre (IICC), Bogor . Outputnya KESEPAKATAN BOGOR tentang Gerakan Nasional Panen dan Hemat Air (GNPHA) yang intinya membangun kesepahaman dan konsensus multi-pihak di berbagai tingkat dari pusat sampai daerah.
  2. Temu Lapang dan Ekspose Teknologi Pengelolaan Iklim Ekstrim dan Air dengan tema Upaya Khusus Optimalisasi Sumber Daya Air Lahan Kering 4 Juta Ha untuk Meningkatkan serta Mengamankan Luas Tanam dan Produksi pada Kondisi Iklim Ekstrim” Tanggal         : 18 -21 Oktober 2016 di Hotel Four Point, Makassar.  Output pertemuan ini DEKLARASI MAKASSAR yang merupakan tekad bersama untuk melakukan “GERAKAN NASIONAL PANEN DAN HEMAT AIR MENGHADAPI IKLIM EKSTRIM”
  3. FGD tentang Pengembangan Teknologi Pengelolaan Iklim dan air untuk Pertanian Wilayah Ekuatorial Tanggal       : 30 -31 Mei 2016 di  Hotel Mercure, Padang.